Langsung ke konten
talamus.id
talamus.id
  • Home
  • Politik
  • Kriminal
  • Informasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Sulsel
  • Berita Pilihan
  • Celebrities
  • Loker
  • Politik
  • Daerah
  • Makassar
  • Sulsel
  • Berita Olahraga
  • Viral
  • Hiburan
  • Tips
  • Banjir Makassar
  • Netizen
  • Peristiwa
  • Berita Viral
  • Bola
  • Parenting
  • Internasional
Beranda Berita Sambil Terisak, Kapolres Takalar Lepas Jenazah Kompol Mustakim

Sambil Terisak, Kapolres Takalar Lepas Jenazah Kompol Mustakim

Berita, Berita Utama  
abdillah hannanauthor icon
30 Juli 20247 November 2024

TALAMUS, TAKALAR – Upacara pemakaman Wakapolres Takalar, Kompol Mustakim digelar di Kampung Halamannya,Talamangape, Kecamatan Bontonompo Selatan, Kabupaten Gowa, Selasa, (30/07/2024)

Perwirah menengah berpangkat satu melati itu menghembuskan napas terakhir di kediaman pribadinya, pukul 11.25 Wita, perumahan Bumi Batara Gowa, Kecamatan Somba Opu pada Senin, (29/07/2024) akibat sakit

Dalam Upacara pemakaman secara Militer tersebut, Kapolres Takalar, AKBP Gotam Hidayat Bertindak selaku Inspektur Upacara (IRUP) dengan mengenakan pakai dinas upacara (PDU 1).

Saat membacakan apel persada pelepasan Jenazah Almarhum. Gotam Hidayat terlihat tak bisa menahan suasana kebatinan, sesekali Ia, terhenti membaca, dilanjutkan dengan suara terbata-bata.

Suasana haru itu kembali terasa saat pembacaan sambutan dan amanah dari institusi kepolisian, disini Mata Kapolres Takalar terlihat berkaca-kaca dan memerah

“Kepergian almarhum Kompol Mustaqim Kepada Tuhan Yang Maha Esa, telah menambah keyakinan kita bahwa hidup didunia adalah sementara dan tidak kekal” Kata Gotam Hidayat diawal sambutanya

Lebih lanjut, Gotam Hidayat menyampaikan bahwa semasa hidup almarhum telah mengabdikan diri kepada negara dan bangsa melalui Institusi kepolisian Republik Indonesia cukup patuh dan loyal atas pelaksanaan tugasnya.

Olehnya itu, Kata Gotam dengan jasa dan Dharma bakti yang telah diberikan, semoga mendapat balasan yang setimpal dari Tuhan Yang maha Esa.

Pada prosesi tersebut, Ratusan polsenil Polres Takalar mulai dari staf sampai tingkat perwira turut hadir mengantar dan melepas jenazah Almarhum Kompol Mustakim.

Selain anggota POLRI, kerumunan masyarakat dan ASN juga terlihat memadati tempat peristirahatan terakhir orang nomor dua di Mapolres Takalar itu

Bahkan, Sekretaris Daerah Kabupaten Takalar Muhammad Hasby pun terlihat hadir dan ikut serta dalam proses pemakaman sampai usia.

Wakapolres Takalar, Kompol Mustakim yang terkenal peramah dilahirkan di Talamangape, 5 Agustus 1968, anak ke 4 dari 6 bersaudara oleh pasangan bapak Hotbah dan Ibu Siti Rabiah

Almarhum sempat mengenyam pendidikan keguruan sebelum memulai karier di institusi kepolisain pada tahun 1990 sebagai SEBA POLRI, pada tahun 2002 lulus DIKTUKPA POLRI.

Berikut Riwayat Jabatan :

  1. BA SATSABHARA POLRESTA PAREPARE
  2. BA POLRESTABES UJUNG PANDANG
  3. PAMAPTA POLRES TAKALAR
  4. KANIT RESKRIM POLSEK GALSEL POLRES TAKALAR
  5. KAURBINOPS SATSAMAPTA POLRES TAKALAR
  6. KAPOLSEK GALSEL POLRES TAKALAR
  7. KAPOLSEK PALLANGGA POLRES GOWA
  8. KAPOLSEK TINGGI MONCONG POLRES GOWA
  9. KASUBBAGRENMIN BIDHUMAS POLDA SULSEL
  10. KABAGREN POLRES TAKALAR
  11. KABAGLOG POLRES TAKALAR
  12. WAKA POLRES TAKALAR SAMPAI SEKARANG
Gotam Hidayat Kapolres Takalar Sulsel Takalar
Komentar

Baca Juga

Silaturahim Akhir Tahun, Lapas Takalar Gelar Turnamen Tennis Lapangan
Terpilih Secara Aklamasi, Darwis Kembali Nahkodai PELTI Takalar
Bukti Kedewasaan Politik, Daeng Manye Hadiri Resepsi Putri Sulung Syamsari Kitta
Irup Dalam Upacara Bendera, Pak BHABIN Sampaikan Motivasi di SDIT Ash Shaff Takalar
Membanggakan, Tim Cricket Takalar Juara Babak Kualifikasi Porprov
Kolaborasi Dengan UMI, ITP Gelar Diklat Auditor PMPT

Berita Terkait

Silaturahim Akhir Tahun, Lapas Takalar Gelar Turnamen Tennis Lapangan
Terpilih Secara Aklamasi, Darwis Kembali Nahkodai PELTI Takalar
Terdampak Bencana, Kampus Unhas Makassar Bebaskan UKT Mahasiswa Asal Sumatra
Dari MHQ hingga Futsal, PPM Al-Fityan Gowa Mantapkan Diri sebagai Pesantren Modern Berprestasi
Bukti Kedewasaan Politik, Daeng Manye Hadiri Resepsi Putri Sulung Syamsari Kitta
Irup Dalam Upacara Bendera, Pak BHABIN Sampaikan Motivasi di SDIT Ash Shaff Takalar

Tinggalkan Balasan Batalkan balasan

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *

Tag Populer

SulselTakalarmakassarBerita OlahragaBoneBeritakesehatan

Post Populer

  • #1
    13 Februari 202413 Februari 2024
    Bikin Tertawa dan Semangat! 100 Motto Hidup Lucu yang Gak Boleh Dilewatkan
  • #2
    11 Februari 202311 Februari 2023
    TTS : Cerita Yang Melibatkan Konflik
  • #3
    18 Februari 2023
    Rahasia Terungkap! Simak Plot Rumit Film Korea “Unlocked” yang Akan Membuat Anda Terkejut!
  • #4
    23 Mei 202223 Mei 2022
    Arfandi Tewas usai ditangkap, 8 Polisi Unit Narkoba di Makassar Diberhentikan
  • #5
    24 April 2021
    Geopark Ciletuh menjadi sorotan fotografi salah satunya TMJ
  • #6
    13 Juni 202215 Januari 2023
    Cara Mengatur Margin 4433 di Word Mudah dan Cepat
  • #7
    19 Agustus 202217 November 2022
    Anggota Paskibra Kecamatan Baras Meninggal Dunia, PPI Pasangkayu Turut Berdukacita
  • #8
    7 Juni 202211 Agustus 2022
    Cara Buat Sushi Mentai Rumahan Sederhana

Berita Lainnya

Pria Bercadar Menyamar Jadi Wanita di Pinrang, Akui Tolak Nikah Karena Alasan Dokumen
Pria Bercadar Menyamar Jadi Wanita di Pinrang, Akui Tolak Nikah Karena Alasan Dokumen
Pria di Makassar Dikeroyok Setelah Batalkan Kencan Melalui Aplikasi Michat Karena Tak Sesuai Foto
Pria di Makassar Dikeroyok Setelah Batalkan Kencan Melalui Aplikasi Michat Karena Tak Sesuai Foto
Imbas Aniaya Karyawan,Toko Ibu George Terancam Bangkrut,Linda Pantjawati tak Bayar Gaji Pegawai
Imbas Aniaya Karyawan,Toko Ibu George Terancam Bangkrut,Linda Pantjawati tak Bayar Gaji Pegawai
Viral Gadis Bone dilamar sultan dari Kalimantan Mobil Portuner Hingga Uang Panaik Rp 2 Miliar Lebih
Viral Gadis Bone dilamar sultan dari Kalimantan Mobil Portuner Hingga Uang Panaik Rp 2 Miliar Lebih
HEBOH! Video Puluhan Warga Makassar Geruduk Rumah Diduga Praktik Ajaran Sesat
HEBOH! Video Puluhan Warga Makassar Geruduk Rumah Diduga Praktik Ajaran Sesat
40 Hari Diburu, Kini Andy Rompas Panglima Manguni Muncul Terima Tantangan
40 Hari Diburu, Kini Andy Rompas Panglima Manguni Muncul Terima Tantangan
talamus.id

Ikuti kami di

Copyright © 2021 Talamus.id
All rights reserved

  • About Us
  • Kode Etik
  • Disclaimer
  • Index
  • Kebijakan Privasi

Portal berita  yang hadir untuk memberikan informasi yang akurat dan terpercaya

  • Home
  • Politik
  • Kriminal
  • Informasi
  • Kesehatan
  • Olahraga
  • Sulsel
  • Berita Pilihan
  • Celebrities
  • Loker